Bondowoso, Detik1.Com – gabungan penyekatan dalam rangka pencegahan penularan penyakit penyakit mulut dan Kuku (PMK) Di Wilayah Kabupaten Bondowoso.
Giat dilakukan oleh tim gabungan TNI, POLRI SAT POL PP, Dishub, BPBD, Diskoperindag, dan Dinas Penternakan, Minggu (17/07/2022).
Giat tersebut di lakukan untuk pencegahan penularan penyakit PMK Di Wilayah Kabupaten Bondowoso.
Adapun tim gabungan dalam penyekatan diantaranya.
TNI 6 Personil, Polri 2 Personil,
Satpol PP Bondowoso 3 Personil
Dishub Bondowoso 4 Personil,
Diskoperindag 2 Personil,
Dinas Peternakan Bondowoso 5 Personil, dan BPBD Bondowoso 4 Personil.
Penyekatan tersebut berlokasikan di Arus Lalu Lintas area pertigaan masjid Wonosari.
Personil Gabungan Bergerak ke tempat titik yang sudah ditentukan untuk melaksanakan penyekatan TNI,Polri, Sat Pol PP dan DISHUB Dalam Rangka Pencegahan Penularan Penyakit PMK.
“Giat penyekatan ini kita lakukan di pertigaan Masjid Jamiq Wonosari dalam rangka pencegahan penularan Penyakit PMK yang mana giat ini di pimpin oleh Aiptu Nyoman Sudiarto Polsek Wonosari.” kata Kasat Pol PP Slamet Yantoko.
Adapun titik Plotingan Penyekatan
Pertama di simpang tiga Masjid Jamiq Wonosari.
Penyekatan gabungan di 4 titik ini dalam rangka pencegahan penularan penyakit PMK melaksanakan pemeriksaan kepada sapi dan kambing yang mau di bawa kepasar dan melaksanakan pemeriksaan serta penyemprotan oleh Keswan Bondowoso dr Cindy.” Terangnya.
Sementara Giat Penyekatan Dalam Rangka Pencegahan Penularan Penyakit PMK, di wilayah Kabupaten Bondowoso selesai dengan lancar dan Kondusif.
“Kambing dan sapi yang sudah dilakukan pemeriksaan dan peyemprotan dan dinyatakan Layak atau sehat diperbolehkan menuju Pasar.” Pungkasnya.
(Sukri)