Bondowoso, detik1.com – Pemerintah Kabupaten Bondowoso mendapatkan Penghargaan Kabupaten atau Kota dengan cakupan Kepala Keluarga Terverifikasi dan Tervalidasi Tertinggi dari BKKBN RI,
Penyerahan Peghargaan tersebut di berikan langsung Kepada Bupati Bondowoso KH, Salwa Arifin di Tangerang Banten yan di ikuti oleh OPD KB seluruh Indonesia.
“Jadi kita berharap dengan pendataan atau pemutakhiran pendataan keluarga di tahun 2022 ini kita mendapatkan data pasti ada berapa keluarga yang beresiko stunting dan ada berapa keluarga yang membutuhkan intervensi kebijakan terkait dengan program pembangunan keluarga,” kata Anis Hamidah, (19/12/2022)
Menurutnya data tersebut sangatlah penting dalam rangka bislain data suapaya bisa merencanakan program ketahanan kluarga bisa lebih maksima.l
Ia juga mengatakan ada banyak sekali indikator dalam pemutakhiran data keluarga di tahun 2022.
“Sehingga kita bisa mendapatkam profil keluarga di Kabupaten Bondowoso lebih Kongkrit,” tukasnya.
Lebih lanjut ia menyampaikan bahwa data tersebut bisa di gunakan oleh siapapun yang membutuhkan supaya bisa melihat profil keluarga di Kabupaten Bondowoso.
“Kedepan kita berharap, Program – Program yang berhubungan dengan upaya memaksiamalkan ketahanan keluarga itu bisa lebih maksimal,”pungkasnya.
(Sukri)